Regular Price: Rp 289.500
Harga Rp 144.750
Fashion Pakaian Wanita yang dapat Anda temukan di VIP Plaza
Pakaian adalah bahan tekstil dan serat yang digunakan sebagai penutup tubuh. Namun seiring dengan perkembangan kehidupan manusia, pakaian juga digunakan sebagai simbol status, jabatan, ataupun kedudukan seseorang yang memakainya. Perkembangan dan jenis-jenis pakaian tergantung pada adat-istiadat, kebiasaan, dan budaya yang memiliki ciri khas masing-masing. Dalam perkembangannya pakaian wanita dipengaruhi oleh oleh beberapa faktor yang menyebabkan terjadinya sebuah tren fashion, antara lain adalah:
Fungsi Pakaian
Salah satu tujuan utama dari pakaian adalah untuk menjaga pemakainya merasa nyaman. Pakaian juga mengurangi tingkat risiko selama kegiatan, seperti bekerja atau berolahraga. Pakaian kadang-kadang dipakai sebagai perlindungan dari bahaya lingkungan tertentu, seperti serangga, bahan kimia berbahaya, senjata, dan kontak dengan zat abrasif.
Perbedaan Jenis Kelamin
Dalam kebanyakan budaya, perbedaan pakaian antara kedua jenis kelamin dianggap pantas untuk laki-laki dan perempuan. Perbedaan dalam gaya, warna, dan kain. Dalam masyarakat Barat, rok, gaun, dan sepatu hak tinggi biasanya dilihat sebagai pakaian perempuan, sementara dasi biasanya dilihat sebagai pakaian pria. Celana pernah dilihat sebagai pakaian khusus laki-laki, tetapi saat ini dikenakan oleh kedua jenis kelamin. Hal ini bias disebut sebagai tren di masa lalu dan saat ini.
Dalam beberapa budaya, hukum mengatur apa yang pria dan wanita diharuskan memakai. Agama Islam memerlukan perempuan untuk memakai bentuk-bentuk yang lebih sederhana dari pakaian, biasanya jilbab. Apa yang memenuhi syarat sebagai sederhana bervariasi dalam masyarakat yang berbeda, namun, wanita biasanya diperlukan untuk menutup tubuh mereka lebih banyak dari laki-laki. Anggaran pakaian dikenakan oleh wanita muslim untuk tujuan dari jangkauan kesederhanaan dari jilbab untuk burqa.
Dibandingkan dengan pakaian pria, pakaian wanita cenderung menarik, sering dimaksudkan untuk memperlihatkan kepada laki-laki. Di negara-negaraindustri modern, perempuan lebih cenderung memakai rias wajah, perhiasan, dan pakaian berwarna-warni, sedangkan di sangat tradisional budaya perempuan dilindungi dari tatapan pria dengan pakaian sederhana.
Agama
Pakaian keagamaan mungkin dianggap sebagai pakaian spesial. Pakaian agama terkadang dipakai hanya selama kinerja upacara keagamaan. Namun, juga dapat dipakai sehari-hari sebagai penanda status agama khusus. Misalnya pemakaian hijab untuk wanita muslim.
Jenis-jenis Bahan Pakaian
Pada awalnya, manusia memanfaatkan kulit pepohonan dan kulit hewan sebagai bahan pakaian, kemudian memanfaatkan benang yang dipintal dari kapas, bulu domba serta sutera yang kemudian dijadikan kain sebagai bahan dasar pakaian. Kini dikenal berbagai macam jenis kain, di antaranya:
Katun
• Katun mori, bahan yang ditenun dengan sistem tenunan sederhana, biasanya digunakan dalam pembuatan kain batik dan sebagainya.
• Katun karded, serat yang dirajut kurang halus dan penampilan bahan kurang rata.
• Katun tetoron, perpaduan katun 35% dan polyester 65%.
• Katun viskose, perpaduan katun 55% dan 45% viskose.
• Bulu binatang
• Kulit samak
• Linen
• Bahan Nilon / Nylon
• Polyester (Tetoron)
• Rayon
• Sutera
• Spandeks
• Wol
Perpaduan antara nilon, polyester dan spandeks menghasilkan bahan yang baik bagi olahragawan atau seseorang yang memiliki aktivitas dengan intensitas yang tinggi, karena dibuat untuk menguapkan keringat supaya tetap kering, sehingga dapat mengoptimalkan temperatur tubuh saat melakukan aktivitasnya. Maka penggunanya dapat beraktivitas secara lebih efisien dan lebih baik. Bahan seperti ini sering dijumpai pada merek-merek terkenal seperti Nike dengan sebutan Dri-fit, material yang digunakan oleh Nike memiliki 62% katun, 34% polyester dan 4% spandeks.
Trend pakaian Wanita
Saat ini trend fashion pakaian wanita mengarah ke arah yang lebih positif, dimana semakin banyak model pakaian wanita dengan pilihan yang bervariasi dan warna yang beragam sesuai kebutuhan anda, baik untuk dress, outwear, atasan, bawahan, baju muslim, dll. Untuk itu VIP Plaza Indonesia sebagai fashion e-comerce menyediakan berbagai macam model pakaian untuk wanita, dengan kualitas yang terbaik dengan harga yang kompetitif. Sehingga dapat memberikan kepuasan berbelanja praktis secara online bagi anda.
Trend Model Dress Terbaru yang dapat Anda temukan di VIP Plaza
Untuk wilayah Asia masih mengandalkan bahan kain tipis dan ringan. Bahan pakaian tersebut tentunya disesuaikan dengan iklim tropis guna mendukung kemudahan beraktifitas bagi pemakainya. Selain itu motif dress batik dengan tambahan aksen masih menjadi salah satu primadona bagi kalangan fashionista.
Model Dress pendek terbaru lebih menampilkan potongan baju yang simple dan sederhana. Dapat dilihat dengan sedikitnya aksen tanpa cuttingan yang kompleks pad desain pakaian. Untuk pakaian wanita misalnya, jenis dress selutut, fancy T-shirt atau rok selutut banyak ditemukan pada model dress terbaru.
Trend Warna Baju Masa Kini
Trend warna ditahun ini juga telah meninggalkan jenis warna yang terang. Sebagai penggantinya warna monochrome mejadi pilihan bagi banyak orang. Warna hitam dan putih pada saat ini lebih banyak diaplikasikan pada pakaian kerja, pesta, maupun pakaian untuk bersantai. Warna monochrome lebih menonjolkan kesan modern tanpa perlu adanya perpaduan dengan warna yang lain. Selain itu warna pastel akan banyak digunakan oleh desainer untuk model dress wanita.
Outwear modern terbaru
Jika dulu hanya ada cardigan atau coat dalam menambah kesan stylist pada penampilan, namun pada saat ini muncul lagi jenis outwear sebagai model dress terbaru. Berbentuk seperti vest namun dengan ukuran panjang yang bervariasi. Ada yang selutut, ada pula yang panjangnya hingga mata kaki.
Trend Motif Baju wanita
Motif baju yang banyak diaplikasikan saat ini adalah stripes atau garis-garis. Motif klasik ini tidak pernah ketingalan zaman dan justru cocok bila dipadukan dengan penggunakaan warna monochrome. Terlihat sederhana namun elegan, motif lainnya yang banyak digunakan untuk model dress terbaru adalah motif border atau payet yang akan menampilkan kesan mewah, terutama jika diaplikasikan pada dess pesta.
Pilihan Dress di VIP Plaza
Akan membuat anda terlihat tampil beda ketika berkaca di cermin maupun ketika bertemu dengan teman-teman anda. Dressdi desain untuk membuat wanta tampak lebih feminim dengan jenis dress yang sangat bervariasi.
Mengenakan mini dress untuk pergi ke kampus atau ke tempat kerja tidak membuat anda merasa percaya diri, namun bila anda sangat menyukai model dress maka kenalakan saja luaran panjang yang cocok dengan model mini-dress. Model long floral dress merupakansalah satu dress cantik model terbaru yang pasti akan disukai wanita muslimah dengan aksen floral yang indah. Pilihan warnanya sangat pas, tidak terlalu berlebihan, pas dipakai bepergian atau bekerja.
Trend Baju Muslim Wanita masa kini
Brand-brand baju muslim pun bermunculan, dan setiap brand memiliki karakteristik yang berbeda-beda. Berikut ini adalah brand-brand hijab terkenal kreasi anak negeri yang memproduksi kerudung, jilbab, gamis, atau busana muslim lainnya dengan karakter kuat dan kualitas yang bagus, seperti Dian Pelangi, Meccasim, Jenahara, Rabbani, Flow Idea, Elzatta, Zoya, Shasmira, Hijab Alila, Mezora, dan masih banyak yang lainnya.
Belanja Sepatu Wanita yang cocok untuk Anda
Contoh bentuk desain dan jenis sepatu dan sandal wanita terbaru dan terpopuler yaitu, Sliletto, Flatform, Wedges, Boots, Peep-Toe, Pump Shoes, Round Toe, dan Ballerina Flats. Adapun brand sepatu wanita paling favorit yaitu, Jimmy Choo, Christian Louboutin, Saint Laurent, Tod’s, Dan Giuseppe Zanotti. Selain itu Anda bisa temukan pilihan sepatu berkulitas di VIP Plaza seperti Dr.Kevin, Alive Love Art, Yongki Komaladi, Bata, Sinful, Nike , Adidas, Puma, COrtica, dan Bunny Feet
Beli Tas Wanita yang sesuai selera Anda
VIP Plaza sebagai salah satu toko online di indonesia menyediakan berbagai brand tas wanita dengan harga terbaik, dan memiliki berbagai macam pilihan yang bisa memenuhi hasrat dan kebutuhan belanja anda. Dengan berbagai brand tas yang bisa Anda temukan di VIP Plazaseperti Jeselini, Gobelini, Celestino, Viyar, Les Calestino, Bonita, Phillipe Jourdan, dan Coach. Semua tersedia bagi anda dengan harga yang kompetitif.
Pilihan Jam Tangan Wanita Eksklusif
Jam tangan merupakan salah satu aksesoris yang tak kalah penting untuk membuat gaya Anda terlihat lebih keren. Jam tangan sendiri terbagi ke dalam tiga jenis, yaitu jam tangan analog yang menggunakan jarum untuk penunjuk jam, menit, dan detik, jam digital yang menggunakan angka sebagai penunjuk waktu, dan yang terakhir adalah jam analog kinetik yang digerakkan dengan menggunakan sensor gerak. Kini jam tangan hadir dengan pilihan warna menarik dan juga memiliki berbagai fitur yang canggih. Jam tangan saat ini banyak yang telah dilengkapi fasilitas kalender yang menunjukkan hari, tanggal, bulan, dan juga tahun. Semakin berkembangnya mode, jam tangan bukan hanya sebagai penunjuk waktu, namun juga sebagai symbol atau statement mengenai karakter fashion Anda. Berbagai jam tangan dari brand ternama Alexandre Christie, Alba, Guess, Guess Collection, Suunto, Fossil, dan Daniel Wellington dapat menjadi pilihan agar Anda terlihat lebih fashionable, classic namun tetap tak ketinggalan gaya. Tentunya Anda dapat menemukan semua brand tersebut di VIP Plaza
Aksesoris Wanita
Aksesoris wanita memiliki berbagi jenis dan bentuk yang memiliki fungsi sebagai pendukung penampilan wanita yang gaya dan trendy. Kacamata, ikat pinggang, topi, scraf-shawl, dan perhiasan adalah jenis-jenis aksesoris yang bias membuat diri anda menjadi lebih percaya diri. Brand aksesoris yang tersedia di VIP Plaza yaitu, Edgy, Bellezza, Shvana, Nike Sunglass, Morgan, Tiblerland, 3SECOND, ADIDAS, CALVIN KLEIN, ICE WATCH, U AND I JEWERLY, Istana Accercories, dan Kenneth Cole. Segera beli Online di VIP Plaza
Olahraga
Untuk perlengkapan olahraga, pada saat ini masih di dominasi oleh brand Nike dan Adidas, selain itu masih ada brand lain yaitu, Power Edge, dengan kategori sepatu olahraga, Sport-bra, swimming, dan gym-training.
Kecantikan
Penampilan anda tentu belum sempurna jika tak merawat tubuh. Merawat tubuh bagi wanita bertujuan agar terlihat bersih dan menawan di berbagai kesempatan. Sebenarnya cara merawat diri wanita dan pria tidak jauh berbeda. Berbagai produk seperti Mane & Tale, SK II, Pomade hadir untuk membuat anda tidak kumal kapanpun dan dimanapun. Untuk tampil segar, Anda juga harus memilih parfum yang sesuai dengan kepribadian anda. Parfum yang anda kenakan tentu akan dapat menambah kepercayaan diri anda saat bertemu dengan orang banyak. Brand parfum ternama seperti Clinique, Dunhill, Guess, Gucci, Christian Dior, Hugo Boss menghadirkan wewangian yang dapat ada pilih sesuai dengan kepribadian anda.
Greenlight
Greenlight pertama kali berdiri pada akhir 90-an, dengan pasar anak muda, serta dengan corak stylish dan never to end, karena pakaian di merek ini designnya bisa dipakai oleh semua umur. Ciri khas desain kaos Greenlight yaitu trendy dan stylish sehingga membuat orang yang memakainya nyaman dan percaya diri. Selain fokus dalam pemasaran kaos, Greenlight juga menyediakan jaket, kemeja, sweater, celana panjang/ pendek, topi, tas, ikat pinggang, sepatu, dan sandal yang didesain senyaman mungkin dengan gambar-gambar serta tulisan catchy yang unik. Kaos greenlight terbuat dari bahan 100% cotton super soft yang lembut dan nyaman, dijahit dengan standar jahitan kaos distro dan dengan ukuran standar internasional. Koleksi greenlight tersedia untuk pria dan wanita. Terutama untuk gaya casual kebanyakan greenlight membuat model kaos casual dengan motif print yang beraneka ragam. Saat ini, banyak sekali pria dan wanita yang mempunyai style berpakaian yang casual namun tetap modis. Karena style ini memang sangat mendukung penampilan dari seorang. Look-nya yang santai banyak diyakini ampuh untuk menarik perhatian dari lawan jenisnya. Berbagai macam jaket sekarang hadir untuk melengkapi gaya modis pria dan wanitamasa kini. Dari mulai jaket berbahan katun dan jaket berbahan kulit, semuanya cocok untuk dipakai oleh pria dan wanita. Akan tetapi anda harus cermat dalam memilih jenis jaket apa yang cocok anda gunakan sesuai aktivitas anda agar tidak salah kostum. Salah satu koleksi jaket yang ditawarkan oleh greenlight adalah Hoodie Jacket yang terbuat dari bahan kombinasi kaos polyester dengan balutan warna yang netral serta motif yang sederhana. Sedangkan kemeja greenlight yang ditawarkan juga memiliki material yang berkualitas serta perpaduan motif yang serasi dengan warna. Saat ini kemeja merupakan vogue yang sering digunakan dalam aktifitas berbusana sehari-hari, baik itu di dalam situasi formal ataupun resmi dan non-formal atau bukan resmi. Kemeja dari Greenlight baik kemeja lengan panjang ataupun lengan pendek dapat anda padu padankan dengan celana panjang atau pendek jenis jeans ataupun chinos sesuai selera anda. Anda juga dapat memadukannya dengan vest, jaket ataupun jas ketika anda harus menghadiri acara-acara formal. Namun ketika anda harus bersantai anda dapat mengenakan pakaian casual dari greenlight seperti kaos dengan bahan cotton membuat anda lebih rilex dan nyaman namun tetap stylish dan trendy.Anda bisa menemukan koleksi apparel dari Greenlight di Vip plaza. Vip plaza adalah pusat belanja fashion terlengkap termasuk koleksi dari Greenlight. VIP Plaza menyediakan beragam produk untuk memenuhi kebutuhan anda untuk gaya casual dan fashionable. Apapun model dan jenis pakaian casual pria atau wanita pilihan anda, bisa anda temukan di Vip plaza.
Nikmati juga diskon untuk produk Greenlight pilihan anda di VIP Plaza. Anda bisa mendapatkan diskon hingga 80% setiap hari hanya dengan belanja di VIP Plaza. Belanja pakaian casual pria atau wanita dari Greenlight secara online dengan nyaman bisa anda lakukan di mana saja dari website maupun mobile website VIP Plaza. Rasakan pengalaman belanja online dengan proses transaksi yang cepat ketika belanja di VIP Plaza. Vip plaza memberikan layanan kemudahan transaksi, ditambah lagi nikmati pengiriman gratis dengan berbelanja minimal 100.000,- rupiah untuk wilayah Jabodetabek. VIP Plaza mempersembahkan produk fashion branded kualitas premium untuk anda para pecinta fashion.